Pengabdian Masyarakat "Deteksi Dini Sindrom Metabolik untuk Peningkatan Kapasitas Kardiovaskuler dan Performa Atlit"
Pada Sabtu, 20 Januari 2024, Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala dengan bangga menggelar acara pengabdian masyarakat yang bertajuk "Deteksi Dini Sindrom Metabolik untuk Peningkatan Kapasitas Kardiovaskuler dan Performa Atlit." Acara ini me...